Mazhab maliki

Thaharah

Thaharah didefinisikan kepada dua yaitu sifat hukum yang disifatkan kepada seuatu yang mana menjadikan boleh dalam pemakaian baik dalam salat maupun makanan. Definisi kedua adalah mengangkat hadas dan menghilangkan najis

Sumber: bin Alias, Muhammad Faiz. Penyucian Air Seni Bayi Laki-laki dan Bayi Perempuan menurut Hadis. Diss. Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh, 2018.