Kebijakan Privasi
Website ini menghargai dan melindungi privasi pengguna. Dengan menggunakan layanan ini, pengguna dianggap telah memahami dan menyetujui pengumpulan serta penggunaan data sebagaimana dijelaskan di bawah ini:
1. Informasi yang Dikumpulkan
- Data wajib: nama, email, username, tanggal lahir, password (terenkripsi).
- Data opsional: nomor telepon, perguruan tinggi, bio, dan foto profil.
- Data aktivitas: hasil kuis dan aktivitas penggunaan dalam website.
2. Tujuan Penggunaan Data
- Membuat dan mengelola akun pengguna.
- Menyimpan serta menampilkan hasil kuis.
- Menjaga keamanan sistem dan meningkatkan kualitas layanan.
3. Penyimpanan & Keamanan Data
- Data disimpan di server basis data website.
- Password disimpan dalam bentuk terenkripsi dan tidak dapat dilihat langsung.
- Kami berusaha melindungi data dari akses tidak sah, meski tidak menjamin keamanan mutlak di luar kendali sistem.
4. Pembagian Data
- Data pengguna tidak akan dijual atau dibagikan kepada pihak ketiga untuk kepentingan komersial.
- Data hanya digunakan untuk kebutuhan internal website sesuai tujuan yang dijelaskan.
5. Hak Pengguna
- Mengakses dan memperbarui data pribadi melalui halaman akun.
6. Perubahan Kebijakan
Kebijakan ini dapat diperbarui sewaktu-waktu sesuai kebutuhan. Perubahan akan diumumkan di halaman ini.
Persembahan dari
MAN 1 JEPARA